
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional adalah kementerian yang mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintah di bidang perencanaan pembangunan nasional untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara.
Untuk melamar lowongan kerja terbaru ini kamu harus memenuhi beberapa kriteria, dimulai dari kesesuaian pendidikan dengan posisi pekerjaan serta kriteria kualifikasi lainnya yang dibutuhkan.
Di bawah ini merupakan penjelasan detail terkait posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan, jadi sebelum kamu melamarnya simak baik-baik ya !
Lowongan Kerja Kementerian Bappenas
Posisi yang Dibuka : Tenaga Ahli Muda Manajement Proyek
Lokasi Penempatan Kerja : Jakarta
Deadline : 19 September 2021
Kualifikasi :
Lokasi Penempatan Kerja : Jakarta
Deadline : 19 September 2021
Kualifikasi :
- Pendidikan Minimal S2 Teknik Lingkungan atau rumpun ilmu sejenis dengan pengalaman kerja 3-5 tahun (minimal), khususnya dalam pembangunan perkotaan/pengelolaan lingkungan/pengelolaan sampah dan limbah/perubahan iklim dan/atau keanekaragaman hayati dibuktikan dengan dokumen kontrak
- Memiliki kemampuan dalam membuat proposal, laporan atau kertas kebijakan (policy paper), serta bahan presentasi
- Memiliki kemampuan dan pengalaman dalam melakukan pencarian dan pengolahan data secara kualitatif maupun kuantitatif menggunakan program pengolah data
- Memiliki kemampuan dan pengalaman dalam mengumpulkan, mengolah, dan mensintesis data dari kegiatan FGD
- Menguasai dan terampil dalam mengoperasikan komputer (Ms. Office Word, Excel, Power Point dan software pengolah data)
- Menguasai Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia lisan dan tulisan
- Siap bekerja penuh waktu (full-time), memiliki inisiatif yang tinggi serta dapat bekena mandin maupun bekerja sama dalam tim.
Cara Melamar
Untuk kamu yang tertarik dengan lowongan pekerjaan ini silahkan melakukan pendaftaran dengan secepatnya ya. Kamu bisa melakukan pendaftaran dengan mengirimkan CV, surat lamaran beserta berkas pendukung lainnya secara lengkap ke email : [email protected] dengan subjek: PAM-MP
Lowongan Kerja Terbaru Lainnya
Kalau kamu masih pengen mencari lowongan kerja terdekat yang sesuai dengan lokasi domisilimu, dan lowongan kerja terbaru lainnya yang sesuai dengan tingkat pendidikan kamu. Silahkan buka pilihan menu di situs website ini ya.
Bergabung juga di Grup Lokernusa agar kamu tidak ketinggalan info seputar lowongan kerja terbaru, info magang dan beasiswa.